free hit counter code

Cara menghitung tinggi limas segiempat?

Cara menghitung tinggi limas segiempat?

Jawab:

 

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Tentukan rumus tinggi limas.

 

Karena tinggi limas terlibat dalam setiap perhitungan limas baik luas permukaan maupun volume, maka cara menentukan tinggi limas dapat dilakukan dengam beberapa cara, antara lain :

▪︎Ketika panjang rusuk tegak dan diagonal alas diketahui.

Asumsikan rusuk tegak sebagai s, dan diagonal alas sebagai d, maka, tinggi limas dihitung melalui teorema phythagoras : t = √[s² – (½d)²].

▪︎Ketika panjang rusuk alas dan tinggi sisi tegak diketahui.

Asumsikan tinggi sisi tegak sebagai a dan rusuk alas sebagai s, maka, tinggi limas dihitung melalui teorema phythagoras : t = √[a² – (½s)²].

▪︎ Ketika volume dan luas alasnya diketahui.

Maka, kita gunakan rumus volume limas : V = ⅓ × Luas alas × Tinggi limas

t = V ÷ [⅓ × Luas alas]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *