free hit counter code

Pengertian Dribbling Dalam Sepak Bola?

Pengertian dribbling dalam sepak bola?

Pengertian dribbling pada permainan sepak bola adalah menggiring atau membawa bola dengan kaki menuju sebuah titik tertentu. Dengan dribbling, seorang pemain bola bisa menghindari lawan. Ketika dribbling sudah tidak bisa digunakan lagi, maka bola bisa dioper ke rekan yang dalam keadaan tidak terkawal.

Permainan sepakbola merupakan permainan bola besar. Sarana dan prasarana dari permainan sepak bola sendiri antara lain

  1. Lapangan
  2. Bola
  3. Sepatu
  4. Gawang
  5. Garis lapangan
  6. Tiang bendera

Jumlah pemain sepak bola adalah 11 pemain, dimainkan dalam waktu 2×45 menit. Team yang berhasil membuat gol paling banyak adalah pemenang pertandingan.

Pembahasan

Sepakbola merupakan permainan yang sangat populer di Indonesia. Banyak orang yang memainkannya. Pada sepak bola sendiri terdapat beberapa teknik dasar yaitu

  • Teknik mengumpan
  • Teknik menendang
  • Teknik menggiring
  • Teknik merebut
  • Teknik menyundul

Dengan menguasai teknik-teknik di atas, kita bisa memainkan sepak bola dengan mudah. Selain itu pemilihan formasi juga bisa mempengaruhi permainan sepak bola sebuah team.

Pelajari lebih lanjut

Demikian pembahasan mengenai teknik dribbling pada permainan sepak bola, dribbling adalah cara menggiring bola pada permainan sepak bola. Untuk mempelajari lebih lanjut mengenai sepak bola dapat dibaca pada link berikut

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *